BeritaKetenagakerjaan

Sekda Purworejo Buka Pelatihan Perhotelan dan Setir Mobil

Sekda Purworejo Buka Pelatihan Perhotelan dan Setir Mobil. BLK Purworejo (5/10). Sekretaris Daerah Kabupaten Purworejo, Drs. Said Romadhon membuka kegiatan pelatihan perhotelan dan setir mobil. Pembukaan pelatihan ini dilaksanakan di aula Bimasena UPT BLK Purworejo. 32 peserta pelatihan hadir dalam kegiatan tersebut. Adapun kegiatan ini didanai dari APBD Kabupaten Puworejo TA 2022. Pelatihan ini akan dilaksanakan selama 20 hari kerja.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button